Download JPro Sekarang

Brand
  • Artikel
  • Panduan
  • Karir
  • Jasa
    • Tukang dan Renovasi Rumah
      • Semuanya
      • Spesialis Gypsum
      • Bengkel Las, Pagar dll
      • Instalasi Kanopi
      • Jasa Pertukangan
      • Kolam Renang
      • Pintu & Jendela
      • Pemasangan Wallpaper
      • Pengecatan
      • Perbaikan Atap
      • Pasang Keramik
      • Renovasi Rumah
      • Tukang Ledeng
      • Buat Taman Indoor dan Outdoor
      • Design Eksterior/Interior
    • Pendidikan
      • Semuanya
      • Matematika
      • Fisika/Biologi/Kimia
      • Bahasa Asing
      • Akuntansi dan Perpajakan
      • Les Seni dan Musik
      • Les Renang
      • Kursus Keterampilan
      • Agama
      • Universitas/Perguruan Tinggi
    • Bengkel Otomotif
      • Semuanya
      • Service & Reparasi (Bensin/Diesel)
      • Painting
      • Salon Mobil
    • Event Organizer
      • Semuanya
      • Catering Event/Harian
      • Acara Kantor & Sewa Lokasi
      • Event Organizer
      • Event Make up
      • Event MC
      • Rental Sound System
      • Rental Video & Kamera
      • Fotografi dan Videografer
      • Karangan Bunga
    • Service Elektronik
      • Semuanya
      • Service AC
      • Pemasangan Alarm & CCTV
      • Kelistrikan & Instalasi
      • Service Kompor Gas
      • Service Lainnya
      • Service Computer
      • Service Water Heater
      • Service Pompa Air dan Bor Sumur
    • Home Care & Health
      • Semuanya
      • Perawat Home Care
      • Jasa Kebersihan Rumah Tangga
      • Dokter Keluarga
    • Jasa Lain - lain
      • Semuanya
      • Jasa Lain - lain
    • Konsultan
      • Semuanya
      • Konsultan Pajak
      • Arsitek dan Design
      • Konsultan Bisnis
      • Psikologi
      • Biro Jasa
    • Jasa Sewa Peralatan
      • Semuanya
      • Sewa Alat Berat
      • Sewa Kendaraan
      • Sewa Alat Bangunan
    • Makanan dan Minuman
      • Semuanya
      • Restaurant
      • Toko Kue
    • Hotel dan Penginapan
      • Semuanya
      • Hotel
      • Kost dan Penginapan
      • Homestay
    • Pelayanan Masyarakat
      • Semuanya
      • Pemadam Kebakaran
      • Emergency
      • Ambulans
      • Tokoh Masyarakat
    • PRODUK BARANG
      • Semuanya
      • LED Lamp
      • Custum Design
      • Plakat Acrylic
      • Decorative Acrylic
      • Photo Acrylic
      • Kerajinan
      • Produk lain-lainnya
  • Properti
    • Semuanya
    • Rumah
    • Ruko & Rukan
    • Tanah
    • Developer
    • Apartemen
    • Villa
    • Kontrakan
    • Kost
  • Daftarkan Iklanmu
  • Login

4 Tips Penting Saat Memilih Kos

12 September 2018 | Arimbi Annisa

Memilih kos merupakan salah satu tuntutan saat merantau demi kepentingan menimba ilmu ataupun kerja, mencari kos memang cukup memusingkan kepala terlebih lagi bila Anda tidak memiliki sanak saudara di toko tujuan. Tentunya Anda harus mencari tempat tinggal seperti kos ataupun kontrak rumah. Menjalani kehidupan di luar kota merupakan hal yang wajar dialami anak kos.

Agar Anda tidak repot harus berpindah – pindah kosan, sebaiknya Anda memilih dengan jeli kos yang akan ada tempati. Penting bagi Anda untuk memastikan bahwa kos tersebut memang sudah cocok di hati. Agar tidak salah pilih kosan, perhatikan beberapa hal yang akan JPRODOTCO sampaikan melalui artikel ini, yuk, simak!

 

  1. Lokasi
    Dari segala macam kriteria yang Anda punya, hal ini tidak boleh sampai terlewatkan. Pikirkan kembali mengenai lokasi kos, bila Anda memiliki kendaraan pribadi mungkin hal ini tidak jadi masalah besar. Sedangkan untuk Anda yang tidak memiliki kendaraan pribaadi, sangat di sarankan untuk memilih kosan yang dekat dari kampus atau kantor. Jika memungkinkan pilih kos yang bisa di tempuh dengan berjalan kaki saja.

    Pada umumnya, kosan yang dekat dengan kampus atau kantor memasang harga sewa yang lebih mahal. Namun, pastinya hal ini akan menjadikan Anda lebih hemat karena tidak perlu memikirkan ongkos untuk menuju kampus atau kantor. Jangan lupa untuk memperhatikan lingkungan sekitar kos Anda.
     
  2. Fasilitas
    Selain letak kosan, Anda juga harus memastikan fasilitas apa saja yang di sediakan oleh kos tersebut. Fasilitas adalah kunci bagi penghuninya apakah akan menetap dalam jangka lama ataupun sebentar. Anda harus memastikan kepada pengelola kos mengenai fasilitas yang di dapat sebagai penghuni.

    WIFI, Laundry, air minum, kebersihan kamar mandi apabila digunakan secara umum menjadi hal mutlak yang Anda harus pastikan. Jangan sampai ketika sudah sudah membayar full, Anda merasa tidak nyaman karena beberapa hal yang tidak Anda pastikan sebelumnya.
    Selain itu, pastikan bagaimana jatah listrik dan air yang bisa Anda gunakan setiap bulannya. Apakah di tanggung perseorangan atau biaya sewa kos sudah termasuk untuk membayar listri dan air.  Ada beberapa kos yang memisahkan biaya listri dan air, agar tidak repot sebaiknya cari kos yang biaya perbulannya sudah all in one.


    CARI KOS

     
  3. Lakukan Perbandingan Harga
    Sebelum memutuskan untuk menetap disebuah kosan, ada baiknya bila Anda membandingkan harga kosan di wilayah tersebut. Jangan sampai Anda menyesal karena tidak melakukan survei terlebih dahulu.
     
  4. Amati Lingkungan Sekitar
    Biasanya rumah kos akan di bagi dalam beberapa bagian seperti khusus pria, khusus wanita ataupun campur. Anda bisa memilih ingin menetap di kosan yang seperti apa. Pilihlah kosan yang menurut Anda paling nyaman. Sebaiknya diskusikan dengan orang tua atau sanak keluarga yang sudah pernah memiliki pengalaman tinggal di kosan, agar Anda bisa mendapatkan beberapa sudut pandang lalu silahkan tentukan yang terbaik untuk diri Anda.

 

Sudah tahu kan bagaimana mencari kosan agar waktu istirahat Anda nyaman dan aman. Beberapa hal di atas cukup penting untuk Anda lakukan agar tidak terjadi kerugian waktu mau pun biaya. Jangan lupa #GunakanIklanOnline dan download aplikasi JPRO untuk mencari jasa tukang bangunan dan properti impian Anda, segera download aplikasinya, yuk!

Tags: Tips Memilih Kos, Memilih Kos, Properti, Sewa Kos

Promosi & Pemasangan Iklan Hubungi :

  • marketing@jpro.co.id
  • Tentang Kami
  • Syarat & Ketentuan
  • Karir
  • © 2026
  • Google Play
Pilih Lokasi
Bali Banten Bengkulu DI Yogyakarta DKI Jakarta Gorontalo Jambi Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Kalimantan Barat Kalimantan Selatan Kalimantan Tengah Kalimantan Timur Kep. Bangka Belitung Kep. Riau Lampung Maluku Maluku Utara Nanggroe Aceh Darussalaam Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Papua Papua Barat Riau Sulawesi Selatan Sulawesi Tengah Sulawesi Tenggara Sulawesi Utara Sumatra Barat Sumatra Selatan Sumatra Utara
Cari Sekarang
×
Please Wait...